Karena terlalu sibuk Ibu lupa membawa Putra tercintanya untuk Imunisasi DPT 3 ke Puskesmas. Padahal seharusnya jadwalnya adalah 2 minggu lalu.
Bagaimana jalan keluarnya?
Jalan keluarnya adalah segera membawa anak ke Puskesmas untuk DPT 3 saat itu juga.
Apa tidak berbahaya?
Kasus imunisasi DPT telat sedikit tidak berbahaya. Malah lebih berbahaya kalau begitu terlambat anak tidak diimunisasi sama sekali.
Apa efek Imunisasi DPT 3 terlambat?
Efeknya adalah anak terlambat untuk mendapatkan kekebalan maksimal. Jika terlambat seminggu maka seminggu pula terlambatnya efek kekebalan. Demikian pula kalau sebulan.
Senin, 26 Maret 2018
IMUNISASI DPT 3 TERLAMBAT
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar